Internasional

Ini Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia di AFF 2020

BANDUNGTERKINI.COM – Timnas Indonesia akan berlaga di Piala AFF 2020 mendatang di Singapura. Timnas tergabung di Grup B bersama Malaysia, Vietnam, Laos, dan Kamboja. Pertandingan timnas pertama akan diadakan pada 9 Desember 2021, dengan lawan pertama timnas adalah Kamboja. Kemudian, pada ...

Read More »

697 WNI Masih Dirawat di Luar Negeri Akibat Covid-19

BANDUNGTERKINI.COM – Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI mencatat 697 warga negara Indonesia (WNI) dan juga awak kapal perawatan di luar negeri akibat Covid-19. Dari data Kemlu, hingga Rabu, 10 November 2021, pukul 08.00 WIB, Kemlu mencatat ada 248 WNI yang meninggal ...

Read More »

696 WNI Masih Dirawat di Luar Negeri Akibat Covid-19

BANDUNGTERKINI.COM – Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI mencatat 696 warga negara Indonesia (WNI) dan juga awak kapal masih dirawat di luar negeri akibat terpapar Covid-19. Dari data Kemlu, hingga Jumat, 5 November 2021, pukul 08.00 WIB, Kemlu mencatat ada 248 ...

Read More »

Resmi, Ronaldo Kembali Pakai Nomor 7 di Man United

BANDUNGTERKINI.COM – Megabintang Cristiano Ronaldo secara resmi kembali mendapatkan nomor keramat di Manchester United (MU), nomor 7. Hal tersebut diumumkan MU di laman resmi mereka, manutd.com, Jumat 3 September 2021 pagi. Sebelum kedatangan Ronaldo, nomor 7 digunakan oleh Cavani. Namun, El ...

Read More »

Situasi di Ukraina Memanas, Biden Telepon Putin Ajak Bertemu

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden telah berbicara dengan Presiden Rusia Vladimir Putin dan mengusulkan pertemuan di negara ketiga dalam beberapa bulan mendatang karena ketegangan antara Rusia dan Ukraina meningkat di Eropa timur. Menurut pernyataan Gedung Putih, Biden dan Putin ...

Read More »

Cendana dan Gaharu di Malaka, Wanginya Tinggal Cerita

Wangi gaharu dan cendana memantik bangsa Eropa menjejak Pulau Timor. Tapi, kini dua benda yang beraroma wangi dan harganya mahal itu cuma tinggal cerita di Malaka. Cendana yang dijuluki king plant of plant parfume itu tumbuh di Nusa Tenggara Timur ...

Read More »